Sinopsis & Review Anime Jujutsu Kaisen (2020 - 2021)



Judul: Jujutsu Kaisen (2020 - 2021)

Genre: Action, Fantasy, Horror, Comedy, Thriller

Rate MAL: 8,78/10
Rate Ane: 4/5

Sutradara:
~ Sunghoo Park
Penulis:
~ Hiroshi Seko

Episode: 24 eps
Studio:
~ Mappa
Durasi: 24 menit/eps
Seiyu:
~ Nakamura Yuuichi (Gojou Satoru)
~ Itadori Yuuji (Enoki Junya)
~ Fushiguro Megumi (Uchida Yuuma)
~ Kugisaki Nobara (Seto Asami)

Sinopsis:
Tentang Itadori Yuuji seorang murid SMA biasa yang memiliki kekuatan fisik di atas orang pada umumnya, suatu ketika ia terlibat perkelahian dengan mahkluk aneh yang disebut kutukan. Mereka berkelahi karna memperebutkan sepotong jari kutukan, karna terpojok, Yuuji pun memakan jari tersebut guna mendapatkan kekuatan tanpa ia tau efek sampingnya dan petualangan Yuuji di SMA Jujutsu pun di mulai.

Gmna kelanjutannya??

"Jangan makan jari, di emut aja"
Film yang paling banyak dibicarakan sejak awal perilisannya, gua sendiri cukup asing dengan anime ini, namun sebelum anime ini rilis, gua udah denger opening pertamanya yang berjudul Kaikai Kitan, yang dibawakan oleh Eve. Jadi pas gua tau lagu Eve dijadikan opening, gua bener2 antusias bgt, bahkan gua nonton ini karna hype sama opening animenya dibanding animenya itu sendiri, asli nama anime atua manga anime Jujutsu Kaisen asing bgt di kuping gua, namun pembicaraan tidak berhenti sampai disitu.

Karna banyak hal yang dibahas di internet mengenai anime ini, mulai dari karakter Gojo yang mencuri perhatian, hingga perilisan AOT yang membuat nama anime ini semakin melejit, loh apa hubungannya dengan AOT? Jadi anime ini memiliki studio yang sama dengan Attack on Tittan Final Season, namun banyak hal yang jauh berbeda dari segi grafik, jadi Jujutsu ini grafisnya mulus dan keren bgt visualnya, sedangkan AOT seperti di anak tirikan, alias banyak menggunakan 3D instan yang menganggu mata.

Gara2 perbandingan grafis itu nama JJK kembali melejit, tapi terlepas dari itu anime JJk ini emg bagus sih gua akuin dan yang pertama kali gua liat setelah menyelesaikan anime ini adalah tidak ada fans service untuk wibu pascol. Biasanya anime itu tidak bisa jauh dengan oppai besar atau belahan dada. Tapi kita bener2 tidak disuguhkan 2 hal itu, jadi anime ini bener2 berfokus kepada perkelahian melawan kutukan saja, jadi buat kalian yang suka ngocok ngeliat belahan karakter 2D, kalian bakal kecewa ngeliat ini sih.

Iklan:
Jual komik baru/bekas/cerita sekali tamat, murah.
Link: shopee.co.id/dapukkk

Kalo menurut gua pribadi hal ini menjadi nilai plus, karna anime ini bisa naik tanpa menyuguhkan hal itu. Karna tidak sedikit anime yang ceritanya jelek tapi gara2 karkater 2Dnya mantep sama oppai gede dan fans service di mana2, anime tersebut jadi melejit seperti High school DXD, HOTD, Isozuku Reviewers dan masih banyak lagi. Jadi anime ini bisa naik tanpa embel2 itu gua salut bgt sih, bahkan anime sekelas naruto, op, bleach dan hxh aja pasti ada hal bgtuannya. Nah anime ini tidak ada sama sekali, gatau kalo season 2 yak.

Itu baru ngomongin soal fans service, skrng kita bahas visualnya. Gilak, visual di sini gua acungin jempol, perpaduan indah, sama absurd bener2 menjadikan visual di sini gila bgt, belum lagi detail2 kecilnya seperti jurusnya Mahito, dia suka bgt gunain tangan sampe ultinya aja yang notabene pake mulut, tapi di dalam mulutnya masih ada tangan kecil untuk ngejurus gtu. Belum lagi setiap kakrater di sini diberikan visual yang berbeda2, seperti Gojo, Inumaki, Homita dan masih banyak lagi, bahkan pemeran utama di sini tidak memiliki visual spesial jika dibandingkan dengan Gojo.

Jadi dari segi visual ini oke bgt, lanjut ke fight scene, jadi sepanjang eps kita bener2 dipush sama adegan2 berkelahi yang tidak membosankan dan terus menerus bagus setiap perkelahiannya. Gua kira perkelahian antara Gojo dan si lava udah keren bgt, eh tbtb ada pertarungan keren lainnya antara Nanami, Yuuji vs Mahito, setelah itu ada pertarungan lagi yang jauh lebih keren dari itu yaitu saat Todo tagteam dengan Yuuji, jadi fight sequencenya bener2 terus meningkat. Cocok bgt buat kalian yang suka adegan berantem tanpa henti.

Iklan:
Jual komik baru/bekas/cerita sekali tamat, murah.
Link: shopee.co.id/dapukkk

Lalu kita masuk ke yang paling penting yaitu ceritanya, cerita anime shounen bgini tipikal bgt ya, jaogan selalu dihadirkan berbeda dari teman2 sebayanya, seperti Naruto yang memiliki musang, Asta ga bisa sihir, Deku ga punya kekuatan dan kali ini pun sama, karna terlepas dari Yuuji makan jari Sukuna, Yuuji sudah memiliki kemampuan yang berbeda sendiri, belum ditunjukin aja, gua tau ini karna percakapan antara Yuuji dengan kakeknya dirumah sakit, Yuuji gamau tau cerita soal orang tuanya, paling ujung2nya jadi plot tersendiri.

Jadi untuk cerita tipikal anime Shounen pada umumnya, karakter yang dihadirkan di sini juga terbilang sedikit untuk ukuran film Shounen, asli dah kakraternya itu2 aja, bahkan diperkenalkan kalo di SMA Jujutsu murid kelas 1nya aja cuma 3 orang, cuma penceritannya cepet bgt, jadi gua nonton tbtb si Yuuji udah sakti aja dan buat kalian yang ga suka anime action karna adegan latihannya ini cocok sih, karna latihan Yuuji di sini dialihkan ke adegan perkelahian, jadi setiap kali dia belajar, dia belajar sambil berkelahi.

Ya intinya ini bagus, gua suka cerita keseluruhannya bukan cerita bagaiamana Yuuji sebagai MC. Karakter2 di sini juga mudah di ingat, mukin karna sedikit kali ya, jadi karkater di sini terus tergiang2 di kepala. Porsi para kakrater di sini juga cukup banyak dan ge berfokus kepada Yuuji aja. CUma gua masih pensaran sama cerita kutukan di sini, karna alur yang cepat, jadi banyak hal kena skip. Gua pensaran seperti apakah dunia sudah tau keberadaan kutukan

Jadi ada hotlinenya sendiri untuk memanggil petugas anti kutukan ini seperti di anime fire force, karna sejauh yg gua liat, orang2 biasa di sini tidak tau akan keberadaan para Jujutsu atau pembasmi kutukan di sini. Belum lagi jalanan dan kota yang mereka hancurkan setelah usai berkelahi, hal itu udah pasti jadi sorotan publik, lalu cara mengatasinya gmna, apalah ada orang yang memiliki kemampuan membenarkan itu dan hal2 seperti itu tidak dijelaskan, tapi terlepas dari itu anime ini gokil bgt sih.

~ Dapukkk

Iklan:
Jual komik baru/bekas/cerita sekali tamat, murah.
Link: shopee.co.id/dapukkk

Komentar

Postingan Populer